Bhabinkamtibmas Polsek Kota Pariaman Ajak Warga Binaannya Untuk Mengikuti Vaksinasi Covid-19 - Go Parlement | Portal Berita

Breaking

HUT PPWI KE 17

Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sijunjung Mengucapkan Selamat HUT ke 17 PPWI Puji Basuki, SP.MMA Nama lengkapnya Kadis Pendidikan Sijunjung

Bhabinkamtibmas Polsek Kota Pariaman Ajak Warga Binaannya Untuk Mengikuti Vaksinasi Covid-19

Senin, Oktober 25, 2021

 


Pariaman(SUMBAR).GP- Dalam rangka minimalisir penyebaran Covid-19, Bhabinkamtibmas Polsek Kota Pariaman, Polres Pariaman Polda Sumbar, Bripka Rahmad Kosasih, SH menjalin tali silahturahmi serta berupaya mengajak waraga Desa Balai Naras untuk vaksinasi di Puskesmas Naras, Senin (25/10/2021).

Bhabinkamtibmas Bripka Rahmad Kosasih, SH memberikan edukasi tentang Vaksin Covid-19, khususnya soal manfaat vaksin dan program vaksinasi covid-19 gratis yang akan di laksanakan di Puskesmas Naras Desa Balai Naras Pariaman.

Pada kesempatan itu Bbinkamtibmas juga sekaligus menyampaikan disiplin prokes Covid -19, dengan 4 M ( memakai masker,mencuci tangan menjaga kebersihan,menjaga jarak,hindari kerumunan.

"Sosialisasi dan edukasi ini gencar kita lakukan agar dapat mempercepat penagananan dan pencegahan Covid-19," ujar Bhabinkamtibmas Bripka Rahmad Kosasih, SH
.
Kapolsek Kota Pariaman AKP Edi Karan Prianto, SH, MH diruang kerjannya menyebutkan, “Kegiatan soialisasi dan imbauan serta monitoring terus dilakukan Bhabinkamtibmas terutama mengajak warga binaannya untuk di vaksinasi Covid-19 dengan harapan masyarakat dapat meningkatkan imun," tandasnya

#GP | Ce



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HASIL PEMILU

Pages

SELAMAT DATANG DI SEMOGA ANDA PUAS