Keluarga Pegawai dan Penghuni Lapas Kelas II B Padang Panjang di Vaksinasi - Go Parlement | Portal Berita

Breaking

HUT PPWI KE 17

Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sijunjung Mengucapkan Selamat HUT ke 17 PPWI Puji Basuki, SP.MMA Nama lengkapnya Kadis Pendidikan Sijunjung

Keluarga Pegawai dan Penghuni Lapas Kelas II B Padang Panjang di Vaksinasi

Senin, Juni 14, 2021


Padang Panjang(SUMBAR).GP- 79 orang Keluarga Pegawai dan Penghuni Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Padang Panjang mengikuti Vaksinasi Covid-19 oleh Petugas Puskesmas Koto Katiak, di Rumah Tahanan (Rutan) Kelas II B, Senin (14/06/2021). 

"Mereka terdiri dari Napi binaan 64 orang ditambah Keluarga pegawai lapas 14 orang dan 1 orang masyarakat umum," sebut Kapolres Padang Panjang melalui Kasubbag Humas Polres, IPTU Afridal di Wa group Humas Polres Padang Panjang pukul, 13. 55 Wib.


Dari 79 peserta, total yang bisa di Vaksinasi 68 orang dengan pemberian Vaksin Sinovac. 


"Total yang bisa diberikan Vaksin hanya 68 orang, disebabkan masih dibawah umur dan faktor kesehatan," tambahnya.


Kegiatan Vaksinasi langsung dihadiri dan diamankan Kapolres Padang Panjang diwakili, Kabag Ops Polres, Kasubbag Humas Polres, Kapolsek Padang Panjang Bersama Baur Kes Polres, dan Kanit Binmas Polsek Padang Panjang Beserta Personil Babinkamtibmas Polsek.


Kegiatan dimulai Pukul 9.30 Wib, Selama pelaksanaan kegiatan berjalan dalam keadaan aman dan terkendali dan sesuai protokol kesehatan.


#GP | DEF | Humas Polres Padang Panjang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HASIL PEMILU

Pages

SELAMAT DATANG DI SEMOGA ANDA PUAS