Babinsa Bersama Pemdes & Masyarakat Pannulan Giat Pembersihan Kantor Desa - Go Parlement | Portal Berita

Breaking

HUT PPWI KE 17

Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sijunjung Mengucapkan Selamat HUT ke 17 PPWI Puji Basuki, SP.MMA Nama lengkapnya Kadis Pendidikan Sijunjung

Babinsa Bersama Pemdes & Masyarakat Pannulan Giat Pembersihan Kantor Desa

Jumat, Juli 05, 2019
Talaud(SULUT).GP- Peran serta Babinsa Koramil 1312-01/Kabaruan, Serda Alprit Tuwongkesong terus dirasakan kehadirannya di desa Pannulan kec. Kabaruan.

Sinergitas bersama Pemerintah desa, Todat, Tomas, Toga, serta seluruh masyarakat yang ada di desa, sehingga ketika dalam berbagai kegiatan dapat terlaksana dengan baik.

Babinsa desa Pannulan, Serda Alprit Tuwongkesong serta Pemerintah desa dan masyarakat melaksanakan karya bhakti pembersihan halaman kantor desa Pannulan dan tercapai sesuai dengan harapan bersama, Jum'at (5/7).

Leksi B Mengga, selaku Kepala desa Pannulan mengapresiasi kehadiran Babinsa dalam kegiatan seperti ini, bahkan pada momentum lainnya sekaligus menyampaikan terima kasih dan penghargaan kepada bapak Babinsa yang sudah memimpin bersama kegiatan ini.

Sementara itu, Plh Danramil, Serka Melki T mengatakan, di berbagai kepentingan masyarakat kami siap membantu maka kita terus menjaga terus komunikasi dan Koordinasi, sehingga segala sesuatunya bisa sukses dan tetap semangat dalam kegiatan bersama, pungkasnya. 

#GP | Red.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HASIL PEMILU

Pages

SELAMAT DATANG DI SEMOGA ANDA PUAS