Sarolangun(JAMBI).GP- Masyarakat Sarolangun khususnya, Desa Bernai, mempertanyakan dana pemeliharaan penerangan jalan umum karena banyak lampu yang rusak sehingga pada jalan tertentu gelap pada malam hari.
"Apa saja yang diperbaiki aparat dinas terkait adanya dana pemeliharaan lampu penerangan jalan umum (PJU) karena banyak yang tidak menyala," kata Edi masyarakat Desa Bernai ketika dikonfirmasi, Minggu 02/04/2019.
Setiap tahun, Dinas PERKIM mengajukan anggaran untuk perbaikan lampu PJU, tapi masih banyak juga yang belum menyala.
Pernyataan dari masyarakat tentang banyak lampu PJU yang tidak menyala pada malam hari, terutama di Jalan Raya di Desa Bernai arah pom Bensin kilo meter 4 dan menuju Dinas Nakertrans Sarolangun dikhawatirkan bisa menimbulkan terjadinya kecelakaan dan tindakan kriminalitas.
Padahal untuk tahun 2019, DPRD setempat telah menyetujui dana perbaikan yang berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja. Daerah sebesar Rp 500 juta
Dan untuk tri ulan satu ini sudah dicairkan dana pemeliharaan sebesar 125,000,000 juta namun pelksanaa dilapangan tidak sesuai dengan kenyataan dilapangan.
Menurut Danu bukan nama sebenarnya dari laporan warga di sejumlah Kecamatan, seperti Desa Pulau Pandan, Batin Delapan Desa Limbur Tembesi dan Tajung , Desa bernai, banyak lampu PJU yang padam. Namun, warga sudah beberapa kali menyampaikan tentang padamnya lampu tersebut ke aparat terkait, tapi tidak ditanggapi serius.
Sementara itu, Kepala Bidang Pertanahan dan terbuka Hijau Dinas Perkim, MHD. AULIA. ST. MH. Pemkab Sarolangun ketika dikonfermasi Media ini mengatakan, "Untuk perbaikan lampu PJU tahun 2019 Sudah dilaksanakan kami sedang perbaikan,dan dengan adanya laporan masyarakat adanya lampu yang tidak hidub artiny saya sudah merasa terbantu dengan perhatian masyarakat jujur saja kami sudah tidak terkaper dengan kekurangan tenaga teknis dilapangan ini yang menjadi kendala di bidang saya," ujar Aulia.
Akan segera kami perbaiki bagi lapujalan yg rusak segera diganti, dan yang belum hidup akan segera dierbaiki, Petugas sudah melakukan pendataan sejumlah titik lampu PJU yang padam untuk diperbaiki secepatnya.
#GP | AF.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar