Meulaboh(ACEH).GP- Brigjen TNI Cecep Rahmad Mujono, M.Sc, Pati Staf Khusus Kasad selaku ketua Tim Wasev TMMD ke 103 mengunjungi Kodim 0105/Abar, kedatangan tim wasev tersebut disambut langsung oleh Dandim selaku DansatgasTMMD ke 103 beserta para perwira jajarannya setelah menerima jajar kehormatan di Makodim setempat. Rabu (7/11/18)
Di Aula Makodim 0105/Abar tim Wasev menerima Paparan TMMD Reg ke 103 dari Dansatgas Letkol Kav. Nurul Diyanto, S.Pd. Terkait pelaksanaan TMMD ke 103 Kodim 0105/Abar, serta memaparkan di depan Brigjen Cecep Mujono sejauh mana pencapaian pengerjaan TMMD sejak di buka tanggal 15 Oktober 2018 sampai dengan sekarang tanggal 7 Nopember 2018, baik sasaran fisik maupun Non Fisik, tidak hanya Tim Wasev paparan Dansatgas juga di saksikan oleh para tamu undangan yang didalamnya, Sekda Aceh Barat Drs. Adonis Msi, Kepala PU Aceh Barat Teuku Bukhari, Seketaris Dinsos Aceh Barat Maskur SE, Dan SSK TMMD ke 103 Lettu Inf Khairul Zein, Para Danramil dan Danposramil jajaran Kodim 0105/Abar dan perwakilan Babinsa Kodim 0105/Abar.
Ketua Tim Wasev dari Sterad Brigjen TNI Cecep Rahmad Mujono, M.Sc dalam sambutannya mengatakan " Saya mengucapkan terimakasih kepada Kodim 0105/Abar dan Pemdakab Aceh Barat atas sambutannya dan menerima saya dan Tim Wasev di Aceh Barat, dan mengucapkan terimakasih dan bangga kepada Kodim 0105/Abar yang di bantu unsur dari Pemda Aceh Barat terkait Program TMMD ke 103 yang di selenggarakan di Desa Antong, yang saat ini sedang berlangsung, dengan adanya TMMD ke 103 ini semoga bisa bermanfaat membantu masyarakat khususnya Masyarakat desa terpencil.
Peninjauan ini harus dilaksanakan karena merupakan perintah dari Komando Atas agar bisa dilihat langsung apakah pengerjaan TMMD ini fiktif atau rill, kami tidak hanya menerima laporan dari bawahan tapi langsung meninjau secara fisik kegiatan TMMD tersebut" Ujarnya.
Direncanakan besok rombongan tim Wasev akan berangkat ke Lokasi TMMD, di Desa Antong Kec. Panton Reu Kab. Aceh Barat, untuk meninjau secara langsung pengerjaan pembuatan jalan sepanjang 6,500 Mtr dan peningkatan 1.200 Mtr, dan akan didampingi oleh Dansatgas TMMD ke 103 (Dandim 0105/Abar)
#GP- Red
Di Aula Makodim 0105/Abar tim Wasev menerima Paparan TMMD Reg ke 103 dari Dansatgas Letkol Kav. Nurul Diyanto, S.Pd. Terkait pelaksanaan TMMD ke 103 Kodim 0105/Abar, serta memaparkan di depan Brigjen Cecep Mujono sejauh mana pencapaian pengerjaan TMMD sejak di buka tanggal 15 Oktober 2018 sampai dengan sekarang tanggal 7 Nopember 2018, baik sasaran fisik maupun Non Fisik, tidak hanya Tim Wasev paparan Dansatgas juga di saksikan oleh para tamu undangan yang didalamnya, Sekda Aceh Barat Drs. Adonis Msi, Kepala PU Aceh Barat Teuku Bukhari, Seketaris Dinsos Aceh Barat Maskur SE, Dan SSK TMMD ke 103 Lettu Inf Khairul Zein, Para Danramil dan Danposramil jajaran Kodim 0105/Abar dan perwakilan Babinsa Kodim 0105/Abar.
Ketua Tim Wasev dari Sterad Brigjen TNI Cecep Rahmad Mujono, M.Sc dalam sambutannya mengatakan " Saya mengucapkan terimakasih kepada Kodim 0105/Abar dan Pemdakab Aceh Barat atas sambutannya dan menerima saya dan Tim Wasev di Aceh Barat, dan mengucapkan terimakasih dan bangga kepada Kodim 0105/Abar yang di bantu unsur dari Pemda Aceh Barat terkait Program TMMD ke 103 yang di selenggarakan di Desa Antong, yang saat ini sedang berlangsung, dengan adanya TMMD ke 103 ini semoga bisa bermanfaat membantu masyarakat khususnya Masyarakat desa terpencil.
Peninjauan ini harus dilaksanakan karena merupakan perintah dari Komando Atas agar bisa dilihat langsung apakah pengerjaan TMMD ini fiktif atau rill, kami tidak hanya menerima laporan dari bawahan tapi langsung meninjau secara fisik kegiatan TMMD tersebut" Ujarnya.
Direncanakan besok rombongan tim Wasev akan berangkat ke Lokasi TMMD, di Desa Antong Kec. Panton Reu Kab. Aceh Barat, untuk meninjau secara langsung pengerjaan pembuatan jalan sepanjang 6,500 Mtr dan peningkatan 1.200 Mtr, dan akan didampingi oleh Dansatgas TMMD ke 103 (Dandim 0105/Abar)
#GP- Red
Tidak ada komentar:
Posting Komentar