Ternyata begini nasib Tim Satgas TMMD Ke 103 Kodim 0105/Abar dalam menjalankan tugasnya - Go Parlement | Portal Berita

Breaking

HUT PPWI KE 17

Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sijunjung Mengucapkan Selamat HUT ke 17 PPWI Puji Basuki, SP.MMA Nama lengkapnya Kadis Pendidikan Sijunjung

Ternyata begini nasib Tim Satgas TMMD Ke 103 Kodim 0105/Abar dalam menjalankan tugasnya

Rabu, Oktober 17, 2018

Meulaboh(ACEH).GP- Tim Satgas TMMD Ke 103 kodim 0105/Abar harus melalui berbagai hambatan yang salah satunya mereka harus menyeberang sungai menuju ke lokasi TMMD,  Rabu( 17/10/2018)

Dalam kondisi hujan deras,  dan arus sungai kencang Satgas TMMD tetap semangat dalam menjalankan tugas,  rasa heran pun terungkap dari salah satu mulut warga,  bapak Abdul Rani ( 45 Tahn Warga Ds. Antong)

Abdul Rani mengungkapkan dirinya yang keseharian bekerja sebagai pencari ikan di sungai merasa heran dalam kondisi hujan deras dan arus sungai kencang Tim Satgas TMMD berani dalam meyeberang,

Lokasi yang harus di tuju oleh Satgas TMMD memang harus melewati sungai, karena itu akses satu satunya penghubung ds antong menuju Ds. Langoh Kec. Pante Cereumen,  di hari ketiga ini cuaca agak ekstrim,  selain hujan air sungai pun mengalir deras dan kencang,  akan tetapi semangat anggota TNI dari Tim Satgas TMMD Kodim 0105/Abar tidak ciut nyali menghadapi masalah tersebut,  mereka menggunakan scrup sebagai pengayuh agar sampan bisa membawa mereka menyeberang ke lokasi yang akan di tuju.

Semoga Baktigaramu di kenang Masyarakat dan menjadi catatan penting agar kita tidak mudah menyerah walau dalam kondisi sesulit apapun demi kemakmuran rakyat.

#GP- Red

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HASIL PEMILU

Pages

SELAMAT DATANG DI SEMOGA ANDA PUAS