LETKOL EDI HARAHAP : NEGARA HARUS MEMILIKI KARAKTER - Go Parlement | Portal Berita

Breaking

HUT PPWI KE 17

Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sijunjung Mengucapkan Selamat HUT ke 17 PPWI Puji Basuki, SP.MMA Nama lengkapnya Kadis Pendidikan Sijunjung

LETKOL EDI HARAHAP : NEGARA HARUS MEMILIKI KARAKTER

Selasa, Agustus 28, 2018


Tanahdatar(SUMBAR).GP- Dandim 0307 Tanahdatar menyebut, bangsa ini harus memiliki karakter yang jelas, karena negara yang tidak memiliki karakter, akan tertinggal dari negara-negara yang lain. Disamping itu mahasiswa harus mempunyai visi dan misi dalam hidup, akan menjadi kerawanan bila mahasiwa tidak memiliki visi, misi yang jelas, ungkap Dandim 0307 Tanahdatar Letkol Edi Sugianto Harahap, ketika memberi kuliah umum di IAIN Batusangkar, Senin 27/8.

"Kita harus bangga menjadi warga negara RI," kata Dandim

Mahasiswa sebagai orang terpelajar jangan gampang terprovokasi dengan perkembangan zaman hari ini, kita harus bijak dalam menyikapi permasalahan-permasalahan yang diakibatkan ulah kita sendiri, ujarnya.

Edi juga menghimbau seluruh mahasiswa IAIN Batusangkar tidak mendekati narkoba, apalagi menggunakannya, sekali terjerat narkoba dan menggunakan narkoba, maka akan sulit untuk lepas, selanjutnya yang perlu dijauhi LGBT, karena hal ini merupakan penyakit menular.

Perguruan tinggi harus melahirkan generasi yang berkarakter jangan pernah merubah nagara. Tapi rubahlah diri sendiri, pungkasnya.

#GP-VN

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HASIL PEMILU

Pages

SELAMAT DATANG DI SEMOGA ANDA PUAS