WARGA MASIH EKSIS TERUS BANTU SATGAS TMMD 102 RAMPUNGKAN PLAT DEKER TERAKHIR - Go Parlement | Portal Berita

Breaking

HUT PPWI KE 17

Kadis Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sijunjung Mengucapkan Selamat HUT ke 17 PPWI Puji Basuki, SP.MMA Nama lengkapnya Kadis Pendidikan Sijunjung

WARGA MASIH EKSIS TERUS BANTU SATGAS TMMD 102 RAMPUNGKAN PLAT DEKER TERAKHIR

Sabtu, Juli 28, 2018

Boalemo(GORONTALO).GP- Lihatlah Warga dan TNI masih semangat dalam bekerja membangun plat deker terakhir d lokasi TMMD 102 di Kec. Wonosari Kab. Boalemo Prov. Gorontalo. Mereka tinggal menyelesaikan pengerjaan plat deker ke 7 ini namun semangat dan kekompakan masih terlihat jelas dalam wajah mereka. Semangat yang mereka tampilkan merupakan semangat bela negara demi kepentingan umum mereka siap mengorbankan waktu dan tenaganya untuk kesejahteran orang banyak.

Warga tampak segan jika TNI saja mau perbaiaki jalan untuk kepentingan warga desa Pangea dan Saritani. Apalagi Warga Pangea-Saritani yang keseharianya menggunakan memang menggunakan jalan ini.

Komandan SSK Kapten Inf Rusdianto Pombayle merasa bangga bahwa masyarakat Desa Pangea dan Saritani masik meliliki semangat kejuangan seperti ini. Dari awal pembukaan hingga saat ini mereka Warga masih terus Eksis dalan membantu kami Satgas TMMD 102 di lokasi ini, ungkapnya.

#GP-RED/1304-TAUFIK
#FOTO ICAHA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

IKLAN ADVERTNATIVE

Pages

SELAMAT DATANG DI SEMOGA ANDA PUAS