Sijunjung, GP- Dalam rangka menindak lanjuti hasil rembuk Focus Group Discussion (FGD) yang dilakukan pada tanggal 05 Juli 2018 digedung Pancasila Muaro Sijunjung, dilakukan rapat koordinasi terbatas dengan beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Sijunjung. Kegiatan tersebut dilakukan hari ini, tanggal 6 Juli 2018 sampai dengan Senin 9 Juli 2018 di Hotel Imelda Padang.Hal ini merupakan bentuk keseriusan Pimpinan daerah dalam mewujudkan percepatan pembangunan daerah Sijunjung.
Kegiatan rapat koordinasi ini rencana nya dibuka lansung oleh Bupati Sijunjung Yuswir Arifin. kegiatan malam ini( 6 Juli 2018) diawali dengan penekanan dan harapan dari Sekdakab Sijunjung Zefnihan, Ap, MSi, untuk dapat serius dalam merencanakan pembangunan yang akan dilakukan terkait dengan wilayah Geopark Silokek dan Sumpur Kudus.
Beliau berharap hasil rapatk oordinasi ini dapat melahirkan master plan wilayah geopark Sijunjung, yang akan menunjang percepatan pembangunan di Kabupaten Sijunjung sehingga dapat meningkatkan taraf perekonomian masyarakat Sijunjung pada umumnya.
Rapat koordinasi ini dihadiri oleh beberapa pimpinan OPD yang terkait dengan pelaksanaan kegiatan tersebut beserta beberapa tim yang dipandang memiliki kapasitas dalam mendukung percepan pembangunan wilayah geopark tersebut. Yang diantaranya : Assisten Bidang Pemerintahan dan Kesra (Irwandi, SIP, MSi), Kepala Bappaeda (Febrizal Ansori, SH), Kepala Dinas Parpora (Ir. Yofritas), Kepala Dinas PUPR (Ir.Budi Syafarman, MT), Kepala Dinas Kominfo (Rizal Efendi, SE), Kepala Dinas Dikbud (Ramler, SH, MM) serta tim Lainnya.
Dalam kegiatan ini, diawali pula dengan paparan tim ahli geopark yang membantu Kabupaten Sijunjung dalam proses perencanaan pembangunan wilayah Geopark tersebut. dalam paparannya tim ahli menyampaikan beberapa poin penting terkait dengan perencanaan dalam pembangunan. langkah awal yang dilakukan, dengan mengumpulkan data-data pendukung dalam proses pembangunan tersebut. dengan harapan dasar dapat menjadikan Silokek dan Sumpur Kudus sebagai kawasan strategis, yang nantinya akan menjadi dasar pembangunan yang akan dilakukan.
#GP-HP/NET
Kegiatan rapat koordinasi ini rencana nya dibuka lansung oleh Bupati Sijunjung Yuswir Arifin. kegiatan malam ini( 6 Juli 2018) diawali dengan penekanan dan harapan dari Sekdakab Sijunjung Zefnihan, Ap, MSi, untuk dapat serius dalam merencanakan pembangunan yang akan dilakukan terkait dengan wilayah Geopark Silokek dan Sumpur Kudus.
Beliau berharap hasil rapatk oordinasi ini dapat melahirkan master plan wilayah geopark Sijunjung, yang akan menunjang percepatan pembangunan di Kabupaten Sijunjung sehingga dapat meningkatkan taraf perekonomian masyarakat Sijunjung pada umumnya.
Rapat koordinasi ini dihadiri oleh beberapa pimpinan OPD yang terkait dengan pelaksanaan kegiatan tersebut beserta beberapa tim yang dipandang memiliki kapasitas dalam mendukung percepan pembangunan wilayah geopark tersebut. Yang diantaranya : Assisten Bidang Pemerintahan dan Kesra (Irwandi, SIP, MSi), Kepala Bappaeda (Febrizal Ansori, SH), Kepala Dinas Parpora (Ir. Yofritas), Kepala Dinas PUPR (Ir.Budi Syafarman, MT), Kepala Dinas Kominfo (Rizal Efendi, SE), Kepala Dinas Dikbud (Ramler, SH, MM) serta tim Lainnya.
Dalam kegiatan ini, diawali pula dengan paparan tim ahli geopark yang membantu Kabupaten Sijunjung dalam proses perencanaan pembangunan wilayah Geopark tersebut. dalam paparannya tim ahli menyampaikan beberapa poin penting terkait dengan perencanaan dalam pembangunan. langkah awal yang dilakukan, dengan mengumpulkan data-data pendukung dalam proses pembangunan tersebut. dengan harapan dasar dapat menjadikan Silokek dan Sumpur Kudus sebagai kawasan strategis, yang nantinya akan menjadi dasar pembangunan yang akan dilakukan.
#GP-HP/NET
Tidak ada komentar:
Posting Komentar